Foto Tewasnya Osama Bin Laden Ternyata Rekayasa

Share

Setelah berita mengenai Osama Bin Laden yang tewas dalam serangan pasukan Navy Seal di Pakistan, beredar foto mengenai tewasnya Osama Bin Laden. Tetapi setelah ditelusuri dan diteliti lagi ternyata itu hanya foto yang diedit menggunakan piranti lunak komputer.

Wajah Osama bin Laden yang tewas berlumuran darah tersiar luas di internet dan dipublikasikan oleh Agence France-Presse. Televisi Pakistan menyebutkan, foto tersebut belum dikonfirmasi secara resmi kebenarannya.

Agence France-Presse (AFP) menyebutkan, kombinasi gambar jelas menunjukkan bahwa jenggot dan bagian bawah gambar paling mungkin merupakan kloning dan ditempelkan pada gambar tubuh yang bukan milik Bin Laden. Kesimpulan sementara, kemungkinan besar foto Bin Laden yang tewas (kiri) adalah palsu. Bandingkan dengan foto Bin Laden (kanan) semasa hidup yang bagian jenggot dan bibirnya sangat mirip.

Coba bandingkan dengan foto yang lain dari Osama Bin Laden Berikut ini

2041328620X310 Foto Tewasnya Osama Bin Laden Ternyata Rekayasa

1475222 Foto Tewasnya Osama Bin Laden Ternyata Rekayasa

0 komentar:

Posting Komentar